Selasa, 14 April 2015

Fobia Sekolah (Seri Sekolah @KlinikPelangi)



Fobia Sekolah by : @klinikpelangi

Rasa cemas dan takut pada anak sekolah biasanya banyak dialami oleh anak.
Fobia Sekolah Menurut American Academy of Child and Adolescent psychiatry, berarti menolak sekolah. Biasa terjadi pada masa prasekolah hingga usia anak kelas 2 sd. Fobia sekolah adalah gejala masalah emosi, sosial atau edukasi yang dialami anak. (baca juga :tanggap gagap)
 Bila anak anda mengalami hal ini, segera hubungi psikolog kami di klinik pelangi cibubur.
Telp. 0812-911-86-736
Klinikpelangi.blogspot.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar